Cara Membuat Video Ucapan Lebaran

video ucapan lebaran
Tangkapan layar aplikasi Kinemaster

(DiswayJateng) – Banyak cara untuk mengapresiasikan diri saat Hari Raya Idul Fitri tiba. Salah satunya dengan membuat video melalui aplikasi gratisan. Berikut cara membuat video ucapan Lebaran

 

Berikut aplikasi pembuat video gratisan untuk ponsel Android :

 

  1. Kinemaster

Ini adalah aplikasi video editing yang menghadirkan    sejumlah fitur menarik. Berikut cara menggunakan aplikasi untuk membuat video ucapan Lebaran.

  • instal melalui Play Store
  • rekam video menggunakan ponsel seperti biasanya
  • lakukan perubahan sesuai keinginan dengan memanfaatkan tools yang tersedia
  1. FilmoraGo

Aplikasi ini cukup populer di kalangan pengguna ponsel berbasis Android. Berikut cara mendapatkan aplikasi ini.

  • unduh melalui PlayStore
  • buat video baru atau masukkan yang sudah ada ke dalam aplikasi
  • pilih durasi perekaman video
  • lakukan editing sesuai kebutuhan
  • beri judul pada video, misalnya Selamat Hari Raya Idul Fitri
  1. InShot

Beragam efek menarik tersedia secara gratisan melalui aplikasi ini. Berikut cara mendapatkan apliksi untuk membuat video ucapan Lebaran

  • buka Play Store dan cari serta unduh InShot
  • pilih merekam atau membuat video baru
  • bisa lakukan secara portrait alau landscape sesuai selera
  • masukkan beragam teks sesuai kebutuhan
  1. Viva Video

Melalui aplikasi yang satu ini, editing video bisa dilakukan sesuai keinginan. Berikut cara mendapatkan aplikasinya.

-buka Play Store dan unduk aplikasi Viva Video

– buat video baru atau tambahkan yang sudah ada pada galeri

– pilih durasi waktu

– lakukan editing sesuai kebutuhan

 

  1. CapCut

Aplikasi yang satu ini banyak memiliki beragam latar belakang. Berikut cara mendapatkan aplikasi ini.

  • download CapCut pada Play Store
  • pilih mengggunakan video lama atau baru
  • gunakan tools editing untuk mengubah tambilan gambar awal
  • simpan file sebelum keluar dari aplikasi

 

Lima aplikasi video editing tersebut bisa ikut memeriahkan Hari Raya Idul Fitri bersama dan keluarga tercinta. Selamat mencoba